Samsung Resmikan Galaxy Mega 2, Dibanderol Rp. 4 Jutaan

teknoup


Samsung secara resmi merilis phablet Galaxy Mega 2, acara perilisan ini sendiri diselenggarakan di di India. Sebelum diumumkan secara resmi, Galaxy Mega 2 terlebih dahulu telah mulai dijual di Malaysia dan telah tercantum di dalam situs resmi Samsung. Phablet berlayar 6 inch ini sendiri dapat dimiliki oleh para konsumen di India dengan cara membelinya secara langsung lewat toko online resmi Samsung. Dengan banderol 20.900 Rupee atau sekitar Rp. 4,1 juta, anda sudah bisa ...





0 Response to "Samsung Resmikan Galaxy Mega 2, Dibanderol Rp. 4 Jutaan"

Posting Komentar