Sebuah gugatan hukum telah dilayangkan kepada Apple belum lama ini. Gugatan class action ini didaftarkan di pengadilan federal Bay Area, Amerika Serikat, oleh penggugat yang mewakili pengguna yang telah membeli gadget Apple dengan iOS 8 atau mereka yang telah melakukan upgrade ke iOS 8. Penggugat menuduh bahwa Apple tidak memberikan informasi kepada pengguna tentang ukuran tempat penyimpanan sistem operasi terbaru Apple dan memaksa pengguna untuk membeli penyimpan ...
0 Response to "Apple Digugat karena iOS 8 Makan Banyak Tempat Penyimpanan"
Posting Komentar