Bagi Teknokerz yang mengikuti perkembangan Sony tentunya sudah mendengar akan kehadiran perangkat mendatang manufaktur asal Jepang tersebut, SOny Xperia Z4. Kabar terbaru mengungkap sebuah bocoran email yang mendiskusikan mengenai penempatan Xperia Z4 di pasar, ponsel diharapkan akan bekerja sama dengan film James Bond mendatang. Email mengungkap bahwa Xperia Z4 kemungkinan akan dirilis pada Mei atau November, dimana aktor Daniel Craig dan Sutradara Sam Mendes akan turut ...
0 Response to "Sebuah Email Diskusikan Kehadiran Xperia Z4 di Film James Bond Terbaru"
Posting Komentar