Setelah beberapa hari yang lalu telah menampakkan diri untuk pertama kalinya, kini Sony Xperia E4 kembali menampakkan diri untuk yang kedua kalinya. Pada bocoran foto kali ini, selain berfoto single, sang penerus Xperia E3 ini juga menyempatkan diri untuk berfoto bersama Xperia Z1 Compact. Sony Xperia E4 yang terlihat di bocoran-bocoran foto ini sendiri masih dalam bentuk prototype, namun handset versi resmi (final) nya sendiri kemungkinan ...
0 Response to "Sony Xperia E4 Kembali Menampakkan Diri dalam Beberapa Buah Foto"
Posting Komentar